Judul : Wawasan Islam Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Islamedia
link : Wawasan Islam Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Islamedia
Wawasan Islam Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Islamedia
Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Negara anggota ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) adalah sebuah organisasi politik dan ekonomi antar negara-negara di kawasan Asia Tenggara yang didirikan pada 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand yang berdasarkan kepada deklarasi Bangkok oleh Negara Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Seiring berjalannya waktu, 5 negara Asia Tenggara lainnya bergabung sehingga sampai saat ini anggotanya bertambah menjadi 10 Negara, diantaranya ialah Negara Brunei Darussalam, Vietnam, Myanmar, Laos dan Kamboja. ASEAN yang umum dikenal oleh masyarakat luas dahulunya adalah Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (Perbara).
Peta Negara-Negara Anggota Asean |
Negara Anggota ASEAN sekaligus sebagai pendiri ASEAN, yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Thalaind dan juga Filipina. Wakil-wakil dari ke-5 negara tersebut antara lain Adam Malik (indonesia), Tun Abdul Razak (Malaysia), S. Rajaratnam (Singapura), Thanat Khoman (Thaialand), dan Narciso Ramos (Filipina). Untuk Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara berikut dibawah ini :
Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara
1. Indonesia
Ibukota : Jakarta
Luas Wilayah : 1,904,569 km2
Jumlah Penduduk : 251,160,124 jiwa (perkiraan July 2013)
Bahasa : Indonesia
Mata Uang : Rupiah (IDR)
Hari Kemerdekaan : 17 Agustus 1945
Lagu Nasional : Indonesia Raya
Luas Wilayah : 1,904,569 km2
Jumlah Penduduk : 251,160,124 jiwa (perkiraan July 2013)
Bahasa : Indonesia
Mata Uang : Rupiah (IDR)
Hari Kemerdekaan : 17 Agustus 1945
Lagu Nasional : Indonesia Raya
Suku Bangsa : Jawa, Sunda
Agama : Islam, Protestan, katholik, Hindhu, Budha
Ibukota : Kuala Lumpur
Luas Wilayah : 329,847 km2
Jumlah Penduduk : 29,628,392 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa : Melayu (Resmi), Inggris, China, Tamil
Mata Uang : Ringgit (MYR)
Hari Kemerdekaan : 31 Agustus 1957 (dari Inggris)
Lagu Nasional : Negaraku
Luas Wilayah : 329,847 km2
Jumlah Penduduk : 29,628,392 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa : Melayu (Resmi), Inggris, China, Tamil
Mata Uang : Ringgit (MYR)
Hari Kemerdekaan : 31 Agustus 1957 (dari Inggris)
Lagu Nasional : Negaraku
Suku Bangsa : Melayu, China, Arab
Agama : Islam, Budha, Hindhu, Budha, Kristen, kong hu chu
Ibukota : Bangkok
Luas Wilayah : 513.120 km2
Jumlah Penduduk : 67.448.120 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa : Thai, Inggris, China, Melayu, Khmer
Mata Uang : Baht (THB)
Hari Kemerdekaan : – (satu-satunya negara Asia Tenggara yang tidak pernah di jajah)
Lagu Nasional : Phleng Chat Thai (National Anthem of Thailand)
Luas Wilayah : 513.120 km2
Jumlah Penduduk : 67.448.120 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa : Thai, Inggris, China, Melayu, Khmer
Mata Uang : Baht (THB)
Hari Kemerdekaan : – (satu-satunya negara Asia Tenggara yang tidak pernah di jajah)
Lagu Nasional : Phleng Chat Thai (National Anthem of Thailand)
Suku Bangsa : Thai, Lao, Malayu, China, Khmer
Agama : Budha, Islam, Kristen, Hindu
Ibukota : Manila
Luas Wilayah : 300.000 km2
Jumlah Penduduk : 105.720.644 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa : Filipino (Tagalog) dan Inggris
Mata Uang : Peso (PHP)
Hari Kemerdekaan : 12 Juni 1898 (dari Spanyol)
Lagu Nasional : Lupang Hinirang (Chosen Land)
Suku Bangsa : Filipina, Melayu, Spanyol, Moro Negrito
Agama : Katholik, Kristen, Islam
5. SingapuraIbukota : Singapura
Luas Wilayah : 697 km2
Jumlah Penduduk : 5.460.302 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa : Melayu, Inggris, Mandarin dan Tamil
Mata Uang : Dolar Singapura (SGD)
Hari Kemerdekaan : 9 Agustus 1965 (dari Federasi Malaysia)
Lagu Nasional : Majulah Singapura
Suku Bangsa : Melayu, China, India
Agama : Budha, Tao, Islam, Kristen, Hindu
6. Brunei Darussalam
Ibukota : Bandar Seri Begawan
Luas Wilayah : 5.765 km2
Jumlah Penduduk : 415.717 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa Resmi : Melayu, Inggris
Mata Uang : Dolar Brunei (BND)
Hari Kemerdekaan : 1 Januari 1984 (dari Inggris)
Lagu Nasional : Allah Peliharakan Sultan
Luas Wilayah : 5.765 km2
Jumlah Penduduk : 415.717 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa Resmi : Melayu, Inggris
Mata Uang : Dolar Brunei (BND)
Hari Kemerdekaan : 1 Januari 1984 (dari Inggris)
Lagu Nasional : Allah Peliharakan Sultan
Suku Bangsa : Melayu, China, Dayak
Agama : Islam, Budha, Kristen, Kong Hu Chu
Ibukota : Hanoi
Luas Wilayah : 331,210 km2
Jumlah Penduduk : 92,477,857 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa Resmi : Vietnam
Mata Uang : Dong (VND)
Hari Kemerdekaan : 2 September 1945 (dari Prancis)
Lagu Nasional : Tien quan ca (The Song of the Marching Troops)
Suku Bangsa : Vietnam, Khmer, China
Agama : Budha, Kong Hu Chu
8. Laos
Ibukota : Vientiane
Luas Wilayah : 236,800 km2
Jumlah Penduduk : 6.695.166 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa Resmi : Lao
Mata Uang : Kip Laos (LAK)
Hari Kemerdekaan : 19 Juli 1949 (dari Prancis)
Lagu Nasional : Pheng Xat Lao (Hymn of the Lao People)
Suku Bangsa : Lao, Mon Khmer, Thai
Agama : Budha, Islam, Kristen
9. Myanmar (Burma)
Ibukota : Rangoon (Yangon)
Luas Wilayah : 676,578 km2
Jumlah Penduduk : 55.167.330 jiwa (perkiraan Juli 2013)
Bahasa Resmi : Myanmar (Birma)
Mata Uang : Kyat Myanmar (MMK)
Hari Kemerdekaan : 4 Januari 1948 (dari Inggris)
Lagu Nasional : Kaba Ma Kyei (Till the End of the World, Myanmar)
Suku Bangsa : Birma, Karen, Shan, Rakhine
Agama : Budha, Islam, Kristen, Hindu, Animisme
10. Kamboja
Ibukota : Phnom Penh
Luas Wilayah : 181.035 km2
Jumlah Penduduk : 15.205.539 jiwa (perkiraan 2013)
Bahasa Resmi : Khmer
Mata Uang : Riel Kamboja (KHR)
Hari Kemerdekaan : 9 Nopember 1953 (dari Prancis)
Lagu Nasional : Nokoreach (Royal Kingdom)
Suku Bangsa : Khmer, Vietnam, China
Agama : Budha, Islam, Kristen, Hindu, Animisme, Atheis
* Timor Leste
Ibukota : Dili
Luas Wilayah : 15.410 km2
Jumlah Penduduk : 1.212.107 jiwa (perkiraan 2014)
Bahasa Resmi : Tetun, Portugis, Indonesia
Mata Uang : Dollar Amerika Serikat (USD) dan Rupiah (IDR)
Hari Kemerdekaan : - diumumkan 28 Nonember 1975 (Dari Portugis)
: - Memisahkan diri 20 Mei 2002 (dari Indonesia)
Lagu Nasional : Patria
Suku Bangsa : Campuran Melayu Papua
Agama : Katholik, Protestan, Islam, Hindu, Budha
* Menurut berita yang saya baca dari Internet Timor Leste akan bergabung untuk menjadi Negara Anggota ASEAN pada Tahun 2017
Demikianlah Artikel Wawasan Islam Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Islamedia
Sekianlah artikel Wawasan Islam Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Islamedia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Wawasan Islam Profile 10 Negara-Negara Asean Asia Tenggara lengkap - Islamedia dengan alamat link https://islamediasaya.blogspot.com/2016/11/wawasan-islam-profile-10-negara-negara.html
: